Kunjungan Kerja dari Dinas Dukcapil Kab. Bogor
Rabu, 27 Juli 2022

Kunker Dinas Dukcapil Kab. Bogor
Hari ini 27 Juli 2022, Dinas Dukcapil Kota Denpasar menerima kunjungan kerja dari Dinas Dukcapil Kab. Bogor yang diterima langsung oleh Kepala Dinas Dukcapil Kota Denpasar beserta para Kabid di Disdukcapil Kota Denpasar. Kunjungan ini dimaksudkan untuk saling bertukar informasi tentang pelayanan dan inovasi yang ada di masing-masing dinas dan diharapkan dengan pertukaran informasi ini bisa meningkatkan pelayanan kependudukan dan catatan sipil.